MENU TUTUP

Polsek Kuala Kampar  Sosialisasi  Saber Pungli di Kantor Satpol PP Kecamatan Kuala Kampar

Kamis, 30 Maret 2023 | 16:27:23 WIB Dibaca : 985 Kali
Polsek Kuala Kampar  Sosialisasi  Saber Pungli di Kantor Satpol PP Kecamatan Kuala Kampar Polsek Kuala Kampar Sosialisasi Saber Pungli di Kantor Satpol PP Kecamatan Kuala Kampar, Kamis 30 Maret 2023

PELALAWAN,CATATANRIAU.COM | Kapolsek Kuala Kampar AKP Hanova Siagian SH menyampaikan kegiatan  Polsek Kuala Kampar melakukan monitoring evaluasi (monev) dan Sosialisasi Perpres Nomor 87 Tahun 2016 satuan tugas (satgas) sapu bersih (saber) pungutan liar ( pungli)
di kantor Satpol PP  Kecamatan Kuala Kampar Kabupaten Pelalawan, Kamis  (30/03/2023).

Kapolsek Hanova Siagian menjelaskan kegiatan di pimpin Ka SPKT II Polsek Kuala Kampar Aipda Mulya Sudirman di kantor Satpol PP  Kecamatan Kuala Kampar menyampaikan kegiatan Polsek Kuala Kampar untuk  meningkatkan kesadaran masyarakat serta terjaminnya kamtibmas.

"Pada hari ini Kamis , 30 Maret  2023, Ka SPK II Aipda Mulya Sudirman, bersama 2 personil Polsek melakukan kegiatan monitoring evaluasi dan sosialisasi Perpres Nomor 87 Tahun 2016, tentang satuan tugas saber pungli Polsek Kuala Kampar di kantor Satpol PP Kecamatan Kuala Kampar," kata Kapolsek.

Satgas Saber Pungli mempunyai tugas melaksanakan pemberantasan  pungutan liar secara efektif dan efisien. Meningkatnya kesadaran masyarakat untuk tidak terjadinya pungli di  Kecamatan Kuala Kampar wilayah hukum Polsek Kuala Kampar.

Kapolsek menyampaikan sosialisai satgas saber pungli pada Satpol PP & Damkar Kecamatan Kuala Kampar  serta warga di Kecamatan Kuala Kampar melakukan kegiatan  pelayanan di  Kecamatan Kuala Kampar.

Kegiatan sosialisasi itu berjalan lancar tanpa kendala, bersamaan kegiatan pelayanan  di Kecamatan Kuala Kampar.  Kegiatan situasi berjalan nyaman kondusif  sewaktu sosialisasi.

Tujuan monev dan sosialisasi, untuk mengantisipasi adanya pungutan liar. 
"Kegiatan sosialisasi satgas saber pungli tersebut untuk mengantisipasi adanya pungutan liar oleh petugas di  Kecamatan Kuala Kampar," tutupnya.  ****

Laporan : E Pangaribuan

Editor : Idris Harahap 



Berita Terkait +

Siaga Penanganan Karlahut & Covid-19, Apel Gabungan TNI-POLRI Dilaksanakan di Makoramil Minas

Pastikan OVN Aman, Anggota Koramil 03/Minas Patroli Rutin Disejumlah Titik Lokasi Drilling Milik PT PHR

Kapolres Inhu Silahturahmi Dengan BEM dan Organisasi Mahasiswa se Inhu

Di Desa Segati, Polsek Langgam Patroli Cegah C3 dan Sosialisasi Prokes

Dukung Percepatan Vaksinasi, Polsek Minas Kembali Lakukan Peninjauan & Pengamanan di Posko PPKM

Polisi Inhu Bersenjata Lengkap Dikirim Ke Siak, Misi Apa?

Tanpa Lelah, Polsek Minas Rutin Monitoring & Ajak Masyarakat Vaksinasi Covid-19

Laksanakan Apel Gelar Pasukan Mantap Brata Polres Kuansing Siap Amankan Pemilu 2024

Gubernur Riau Tinjau Jembatan Rokan, Bandara Tuanku Tambusai & RSUD Rohul Dalam Safari Ramadan

Satgas Covid 19 Kuansing Terapkan PPKM Level II, Kapolres : Disiplin Prokes & Vaksinasi ditingkatkan

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Dewan Ridho Rizki dan PAC PP Minas Gelar Aksi Berbagi Takjil, Jalin Silaturahmi dan Ajak Masyarakat Jaga Kondusifitas

2

Kandis Darurat Persetubuhan Anak di Bawah Umur, Ayah Tiri Rudapaksa Anaknya Yang Masih Usia 7 Tahun!

3

Buka Puasa Bersama IKLA Kabupaten Siak Tahun 2025: Mempererat Silaturahmi di Bulan Ramadan

4

Putri Siak Raih Medali Emas pada Asia World Muslim Summit 2025 di Malaysia

5

Pemuda Pancasila Minas Soroti Rumitnya Syarat MCU, Pemeriksaan Treadmill Jantung dan PHK Pekerja di Subkontraktor PT PHR

6

Komunitas Mobil AXCI CHAPTER RIAU Salurkan Bantuan Ke Posko Banjir Pekanbaru